Langsung ke konten utama

Selamat malam sobat blogger perkenalkan saya zulfiadi, saya berasal dari Aceh. Saya adalah blogger pemula yang ingin sukses mengelola sebuah blog seperti master2 semua.Oh ya sebagai perkenalan aja, saya pernah sekolah di SMPN 2 Bakongan di Aceh Selatan. Setelah saya berhasil menamatkan sekolah menengah pertama, kemudian saya melanjutkan study alias sekolah ketingkat yang lebih tinggi yaitu sekolah menengah atas tepatnya di SMAN 1 BAKONGAN di Aceh Selatan juga. Setelah lulus sekolah SMA saya berkeinginan untuk melanjutkan study saya ketingkat yang lebih tinggi lagi yaitu ketingkat perguruan tinggi negeri. Sekarang saya kuliah S1 di salah satu kampus ternama di Aceh yaitu Universitas Teuku Umar di Meulaboh Kab. Aceh Barat di fakultas teknik tepatnya Teknik Sipil.

Sekarang saya masih semester satu atau masih juniorlah gitu :)
setelah lulus S1 ini saya ingin melanjutkan S2 diluar negeri insya Allah. aminnn do'ain saya.
segitu aja ya perkenalan dari saya kalau ingin kenal lebih jauh boleh di kontak aja email saya zulfiarmy@gmail.com

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Menuju Alam Mimpi

Menuju Alam Mimpi karya Meliza Rahmi Putri Ku berjalan diatas jembatan layang yang kokoh Menuju terowongan mimpi Sembari ku injak tanah, pasir, kerikil Untuk memastikan apakah mimpi itu sudah  dekat Terlintas dibenakku Mimpi itu seperti gedung-gedung mewah di mana di dalamnya ada rumah mimpi, pintu mimpi, Jendela mimpi, serta irigasi dan pelabuhan mimpi Sebenarnya apa mimpi itu?? Seperti apa masa depan itu?? Apakah seperti waterpass?? Alat pengukur kestabilan alam nyata menuju alam mimpi Atau seperti theodolit?? Alat yang berfungsi untuk mengukur mimpi Semen! jangan kau plaster pikiranku dengan debumu, Tambang! Bisakah kau tunjukkan dimana mimpi itu berada?? Andai saja aku bisa menaiki menara itu, Menuju alam mimpiku Tapi apalah daya Aku sedang terperangkap dalam waduk tubuhku LIKE fanpage  IRMAS Channel